Unlock Bootloader Realme 6 Pro

Realme 6 Pro


Cara Unlock Bootloader Realme 6 Pro

Keuntungan Unlock Bootloader

  1. Install Custom ROM’s perangkat Anda
  2. Setelah proses Unlock bootloader berhasil maka Handphone Anda dapat diroot
  3. Mempermudah proses Install TWRP Recovery di perangkat Anda
  4. Meningkatkan Performa ponsel Anda

Kerugian Unlock Bootloader

  1. Garansi perangkat Anda akan hangus atau tidak berlaku
  2. Perangkat Anda tidak akan mendapat Pembaruan otomatis OTA
  3. Kesalahan prosedur unlock bootloader akan mengakibatkan ponsel Anda Bootlop

Pra-Syarat

  • Siapkan sebuah PC atau laptop
  • Pastikan ADB & Fastboot sudah terinstall di PC Anda
  • Pastikan daya baterai Handphone Anda mencukupi setidaknya 70% atau lebih, ini untuk menjaga supaya Handphone tidak mati selama proses sedang berlangsung
  • Backup data penting perangkat Anda
Note
1Klikroot Is Not Liable For Any Loss Or Damage To Your Smartphone. The Methods Shown In This Site Are Not Tested For Every smartphone. So, Try It With Your Own Risk.

Langkah Unlock Bootloader Realme 6 Pro

  • Langkah pertama download Unlock Tool Realme 6 Pro dan install di perangkat Anda
  • Langkah selanjutnya buka app Unlock Tool
  • Kemudian klik di Start Applying
  • Sekarang pilih Checkbox dan submit aplikasi Anda ( Anda akan mendapat pesan Application submitted)
  • Sekarang Anda tinggal menunggu pesan hasil Review nya sekitar 1-2 jam
  • Setelah Anda mendapatkan pesan Review Successfull, Anda bisa melanjutkan proses Unlock Bootloader

Langkah selanjutnya fokus ke PC

  • Download Fastboot Tool di PC lalu install di PC
Prosedur untuk install Adb fastboot di Window/MacOS/Linux
  1. Run Administrator
  2. Klik Yes untuk menginstall Adb Fastboot
  3. Klik yes untuk menginstall sistem Adb secara luas
  4. Klik yes lagi untuk menginstall Driver klik tidak jika tidak mau install driver
  5. Lanjutkan installasi Driver
  6. Selanjutnya Anda tinggal menunggu 15 detik dan proses install pun akan selesai. Jika Anda penjelasan install Adb fastboot diatas kurang dimengerti,silahkan ikuti tutorial lengkap nya 

  • Setelah Anda berhasil menginstal Fastboot Tool, Langkah selanjutnya hubungkan HandPhone ke PC menggunakan kabel USB
  • Kemudian pergi ke platform tools folder   >> ketik cmd di address bar  >> Lalu tekan Enter untuk membuka Command prompt

Command prompt
  • Ketik lagi perintah berikut dan tekan Enter
fastboot flashing unlock
  • Sekarang dari Handphone Anda tekan tombol volume untuk navigasi memilih Unlock The Bootloader
  • Dan Tekan Tombol power untuk mengkonfirmasi pilihan
Unlock bootloader

  • Setelah Anda memilih “Unlock The Bootloader” maka Handphone Anda akan reboot dan masuk Test Mode
  • Selamat, Sekarang Lock Bootloader perangkat Anda sudah berhasil dibuka.


Post a Comment for "Unlock Bootloader Realme 6 Pro "